Kisi Kisi Lengkap Soal Psikotes PT Bina Talenta

2 min read

Kisi Kisi Lengkap Soal Psikotes PT Bina Talenta

PT Bina Talenta adalah bentuk perusahaan yang mana perusahaan ini bergerak di bidang pengelolaan sumber daya manusia atau SDA. Perusahaan ini memiliki kegiatan utama yaitu recruitment, training, outsourcing di bidang tertentu atau khusus.

Perusahaan ini memiliki kegiatan outsourcing yaitu pada bidang finansial dan juga service industri. Tentunya perusahaaan ini sangat membantu seorang klien atau bahkan perusahaan dalam rangka memenuhi kebutuhan sumber daya manusianya.

Perusahaan ini tentunya dalam menjalankan kegiatan utamanya telah memiliki standar operasionalnya tersendiri dan juga nantinya akan juga di sesuaikan dengan klien atau perusahaan yang bekerja sama dengan perusahaan ini.

Dalam rangka juga mencari sumber daya masunia yang unggul dalam bidangnya tentunya perusahaan ini tentunya akan menggunakan cara yang efektif dan juga sesuai dengan standar yang telah ditetapkan sebelumnya.

Kemudian untuk dapat menjadi bagian dari perusahaan ini tentunya banyak hal atau banyak rintangan yang perlu di taklukkan oleh calon karyawan atau seseorang yang mungkin tertarik bekerja di perusahaan ini.

Tahapan dari PT Bina Talenta ini nantinya akan terbagi menjadi empat tahapan seleksi yaitu tahapan administrasi, tahapan psikotes, tahapan wawancara HRD, dan terakhir tahapan wawancara user.

Tentunya semua tahapan yang ada di perusahaan ini harus dapat di lalui tahapan demi tahapan. Dan juga perlu diketahui bahwa dari setiap tahapan ini memiliki sistem gugur, jadi saat tidak memenuhi standar maka tidak dapat melanjutkan.

Tahapan yang sering menjadi ketakutan banyak calon karyawan dalam semua tahapan yang ada yaitu tes psikotes. Yang mana tes ini juga bisa menjadi penentu bahwa seseorang akan lanjut ke tahapan interview atau tidak.

Oleh karena itu berikut ini merupakan beberapa materi atau juga Kisi Kisi Tes Psikotes PT Bina Talenta yang dapat di jadikan bahan untuk belajar dan memberi gambaran tentang tes yang akan muncul nantinya.

Tes Matematika Dasar

Kisi Kisi Tes Psikotes PT Bina Talenta yang kemungkinan akan muncul di soal tes masuk perusahaan ini yaitu tes matematika dasar. Tes matematika dasar ini merupakan salah tes yang akan menguji hitungan dasar yang calon karyawan miliki.

Pada tes matematika dasar ini nantinya calon karyawan harus dapat memiliki kemampuan untuk mengoperasikan ke empat opersai dasar yaitu penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan juga pembagian.

Tentunya tes ini masih bisa dikatakan sederhana karena hanya menggunakan operasi hitung dasar saja yang tentu sudah dipelajari saat di bangku sekolahan. Dan tentunya hal ini masih sangat sederhana hanya saja perlu mengingatnya lagi.

Tes Logika Gambar

Kisi Kisi Tes Psikotes PT Bina Talenta yang kemungkinan akan muncul di soal tes masuk perusahaan ini yaitu tes logika gambar. Tes logika gambar ini merupakan tes yang akan menguji kemampuan berfikir yang mendalam.

Tes logika gambar ini merupakan salah satu jenis tes psikotes yang mana nantiny calon karyawan akan diberikan sebuah lembar yang penuh dengan gambar – gambar yang beraneka ragam bentuk yang biasanya calon karyawan harus melanjutkannya.

Tes Deret Numerik

Kisi Kisi Tes Psikotes PT Bina Talenta yang kemungkinan akan muncul di soal tes masuk perusahaan ini yaitu tes deret numerik. Tes deret numerik ini merupakan tes yang hampir sama dengan tes matematika dasar hanya saja berbeda bentuk saja.

Tes deret numerik merupakan salah satu tes yang nantinya calon karyawan akan diminta untuk dapat melanjutkan deret atau baris suatu angka. Untuk dapat melanjutkan deret ini tentunya calon karyawan harus menebak bagaimana pola barisa tersebut.

Kemudian pilih jawaban yang ada, dan juga pada setiap soal yang ada di soal ini biasanya memiliki pola yang berbeda beda di hampir semua soal yang ada jadi jangan harap bahwa satu pola bisa diterapkan di semua soal.

Tes Verbal

Kisi Kisi Tes Psikotes PT Bina Talenta yang kemungkinan akan muncul di soal tes masuk perusahaan ini yaitu tes verbal. Tes verbal ini merupakan yang tes psikotes yang sangat berbeda dengan tes tes sebelumnya.

Tes verbal merupakan tes psikotes yang akan berhubungan dengan kata hingga kalimat karena tes ini merupakan salah satu tes yang berhubungan akan bahasa. Tes ini tentunya memiliki bermacam bentuk.

Tes Kraepelin

Kisi Kisi Tes Psikotes PT Bina Talenta yang kemungkinan akan muncul di soal tes masuk perusahaan ini yaitu tes kraepelin. Tes kraepelin merupakan tes yang masih berhungungan dengan angka angka yang sangat banyak.

Tes kraepelin ini merupakan tes psikotes yang bisa di katakan sangat populer di sebuah tes seleksi masuk sebuah perusahaan. Dan juga perusahaan ini memiliki pengerjaan yang bisa dikatakan cukup mudah namun tes ini memiliki banyak komponen yang harus di hitung.

Demikian pembahasan tentang Kisi Kisi Lengkap Soal Psikotes PT Bina Talenta. Sekian dan terima kasih.

2 Replies to “Kisi Kisi Lengkap Soal Psikotes PT Bina Talenta”

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *